Kamis, 01 Oktober 2015

Yakin rezeki

Allah Ta'ala berfirman, "Barangsiapa bertakwa kepada Allah niscaya Dia akan mengadakan baginya jalan keluar. Dan memberinya rezki dari arah yang tiada disangka-sangkanya." QS. Ath Thalaaq : 2-3 "Dan barangsiapa yang bertawakkal kepada Allah niscaya Allah akan mencukupkan (keperluan)nya." QS. Ath Thalaaq : 3 Nabi shallallahu ‘alaihi wasallam bersabda, “Barangsiapa meninggalkan sesuatu karena Allah Ta’ala, maka Allah akan menggantikan dengan yang lebih baik darinya.” (HR. Ahmad). (Al-Muntaqa Min Fatawa Syaikh Shalih al-Fauzan, Jld.IV, Hal. 142-143, No. 148)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar