1. Wahai orang-orang yang beriman, bertakwalah kalian kepada Allâh dan ucapkanlah perkataan yang benar [al-Ahzâb/33:70]
2. Berilah peringatan (wahai Muhammad) kepada kerabat-kerabatmu yang terdekat. [asy-Syu’ara/26:214]
3. Jadilah pemaaf dan suruhlah orang mengerjakan kebajikan, serta jangan pedulikan orang-orang jahil [al-A’râf/7:199]
خُذِ الْعَفْوَ وَأْمُرْ بِالْعُرْفِ وَأَعْرِضْ عَنِ الْجَاهِلِين
4. Ikutilah orang yang tidak meminta imbalan kepadamu; dan mereka adalah orang-orang yang mendapatpetunjuk [Yâsin/36:21]
اتَّبِعُوا مَن لاَّ يَسْأَلُكُمْ أَجْراً وَهُم مُّهْتَدُون
5. Sesungguhnya engkau (wahai Muhammad) benar-benar berbudi pekerti yang luhur [al-Qalam/ : 4]
وَإِنَّكَ لَعَلى خُلُقٍ عَظِيم
6. Pergaulilah manusia dengan akhlak mulia [HR. at-Tirmidzi no. 1987 dariAbu Dzar, dan beliau menilai hadits ini hasan shahih]
وَخَالِقِ النَّاسَ بِخُلُقٍ حَسَن
7. Allâh akan membantu seorang hamba jika ia membantu saudaranya [HR. Muslim no. 6793 dari Abu Hurairah]
وَاللَّهُ فِي عَوْنِ الْعَبْدِ؛ مَا كَانَ الْعَبْدُ فِي عَوْنِ أَخِيه
8. “Serulah (manusia) kepada jalan Rabb-mu dengan hikmah dan pelajaran yang baik dan bantahlah mereka dengan cara yang lebih baik”. [An Nahl:125].
9.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar