RENUNGAN DHUHA
Dalam sebuah hadits, Nabi shallallahu alaihi wa sallam memperingatkan shahabat agar menjauhi perkara yg diada adakan
Nabi shalallahu 'alaihi wa sallam bersabda:
.
فَإِنَّهُ مَنْ يَعِشْ مِنْكُمْ بَعْدِي فَسَيَرَى اخْتِلاَفًا كَثِيْرًا فَعَلَيْكُمْ بِسُنَّتِي وَسُنَّةِ الْخُلَفَاءِ الْمَهْدِيِّيْنَ الرَّاشِدِيْنَ تَمَسَّكُوْا بِهَا وَعَضُّوا عَلَيْهَا بِالنَّوَاجِذِ وَإِيَّاكُمْ وَمُحْدَثَاتِ الأُمُوْرِ فَإِنَّ كُلَّ مُحْدَثَةٍ بِدْعَةٌ وَكُلَّ بِدْعَةٍ ضَلاَلَةٌ
.
((…karena seseungguhnya barang siapa diantara kalian yang hidup sepeninggalku maka dia akan melihat perselisihan yang banyak. Maka wajib bagi kalian untuk berpegang teguh dengan sunnah-sunnahku dan sunnah para Khulafaur Rasyidin yang mendapat petunjuk. Gigitlah sunnah-sunnah tersebut dengan geraham kalian. Dan hati-hatilah kalian terhadap perkara-perkara yang baru karena setiap bid’ah adalah kesesatan)) (HR Abu Dawud 4/200 no 4607 dan adalah lafal Abu dawud, Al-Hakim 1/174 dan beliau berkata, “Ini adalah hadits yang shahih yang tidak ada ‘illahnya”, Ibnu Hibban 1/180)
Sebagai seorang muslim, jangan anti dengan kata bidah, karena bidah adalah lawan dari sunnah
Bagaimana tahu sebuah amalan itu bidah atau bukan?
Caranya dengan belajar, ngaji agama, sehingga amal yg kita kerjakan benar2 sesuai dengan petunjuk Nabi shallallahu alaihi wa sallam
Follow @omahmuslim
Follow @omahmuslim
instagram islam kajianislam renungan nasihat nasehat ibadah bidah antibidah sunnah
Tidak ada komentar:
Posting Komentar