Karena belum ditemukan cara sederhana yang akurat untuk mengetahui kemurnian dan kualitas madu, maka satu-satunya cara yang dapat dijadikan acuan adalah dengan menguji sampel madu ke dalam laboratorium.
Akan tetapi langkah ini tentu sulit dilakukan oleh konsumen. Sebaiknya, produsen atau pengusaha yang melakukan pengujian secara berkala untuk memastikan kemurnian dan kualitas madu.
Bagi penikmat setia madu, apabila tidak memungkinkan untuk memanen madu ke hutan, tidak bisa beternak lebah madu sendiri, atau jarak ke peternakan lebah yang terlalu jauh, maka belilah madu dari pihak yang dapat dipercaya.
http://gudangmadu.com/id/tanya-jawab/
Tidak ada komentar:
Posting Komentar